Pada Television Commercial (TVC) Honda All New Honda CBR250RR, motor ini tampak berakselerasi sekaligus memamerkan kelincahan.
Garangnya penampilan Honda CBR250RR menjadi perbincangan bikers di Indonesia, bahkan dunia.
Sebagai panduan, servis pertama dilakukan pada pemakaian 1.000 km atau jangka waktu maksimal 1 bulan.
Pada sektor tampilan luar atau sektor eksterior dari spesifikasi Honda CBR250RR, kika dilihat dari depan, samping dan belakang, semuanya memperlihatkan kesan yang gagah dan berwibawa.
Jika melihat foto di atas hampir tidak ada yang berubah dari motornya, meskipun sudah keluar uang banyak Honda CBR250RR yang dimodifikasi oleh 77speedshop ini ngaku sederhana modifikasinya.
Sebagai bikers yang tergabung di komunitas otomotif, banyak cara dalam mengekspresikan dan menyambut Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-74 tahun.
Ajang balap bergengsi bagi para pecinta Honda CBR, Indonesia CBR Race Day 2019 seri ke-2 bakal digelar. Agenda rutin bagi teman-teman komunitas CBR yang ada di Indonesia ini memang selalu ditunggu.
All New Honda CBR150R hadir dengan mesin terbaru yang merupakan inti dari motor sport sejati, chassis terbaru yang ringan, serta desain agresif yang menghadirkan sensasi berkendara sejak pandangan pertama.
Kedigdayaan tim Honda dengan motor NSR500 dimulai pada musim balap 1985. Spencer langsung menjadi juara dunia di musim tersebut saat menunggangi NSR500. Motor ini mendominasi balapan GP500 pada dekade 90-an.
Spesifikasi All New Honda CBR 150R juga turut dipermak demi mengejar performa yang lebih gahar lagi.
Banyak cara yang dapat dilakukan untuk mempererat tali silaturahmi dan Persaudaraan di antara komunitas motor. Seperti halnya para komunitas pecinta Honda CBR di wilayah Sumatera Utara yang memilih menggelar Touring Gabungan (Tourgab).
Brad, Honda CBR150R hadir dengan membawa perubahan total. Mengusung mesin baru berupa mesin DOHC 4-Valve berkapasitas 150cc yang dipadukan sistem transmisi 6 percepatan dan pendingin cairan (Liquid Cooled with Auto Fan)
Di kelas big bike premium PT Astra Honda Motor (AHM) punya Honda CBR1000SP. Motor ini merupakan generasi keduabelas dari motor sport legendaris Honda.
Para pengguna setia sepeda motor Honda CBR150R dan CBR250RR di Manado dan sekitarnya turut memperingati HUT ke-74 Republik Indonesia.
Bagi brader yang mau mendongkrak tampilan Honda CBR250RR kesayangannya, ada beberapa pilihan aksesori yang bisa didapatkan di seluruh jaringan dealer Honda.
Agar tetap baik performanya meredam panas, air radiator wajib diganti secara berkala. Lalu kapan air radiator harus ganti? Ternyata tiap motor punya masa penggantian yang berbeda.